Konsep Teknologi Konvergensi . Jejaring Sosial . Podcasting . RSS . IPTV
Konsep Teknologi Konvergensi Kata konvergensi diadaptasi dari kata dalam bahasa Inggris yaitu convergence, menurut Kamus karya John M. Echols dan Hassan Shadily (1998) , berarti tindakan bertemu / bersatu di suatu tempat. Pengertian kata tersebut dalam tatanan ideal memberikan pemahaman, kenvergensi hanya akan terjadi apabila optimalitas telah tercapai, artinya tidak aka nada tindakan untuk melakukan konvergensi apabila pelaku bisnis sendiri belum sampai pada tahap optimal mengelola setiap elemen usahanya. Konvergensi teknologi digital merupakan kombinasi dari computing , komunikasi, serta teknologi media digital. Konvergensi ini tidak mempunyai batasan jarak dan waktu, berbasis information sharing . Interaksi yang muncul bervariasi, mulai dari real- time one to one hingga mass audiences on demand . Konvergensi teknologi digital mengintegrasi seluruh media digital, mengkombinasikan interaksi dan berbagai media dengan mekanisme