Posts

Showing posts from September, 2014

ArcheAge SandBox MMORPG Impression

Image
Halo Semuanya, saya sebagai penulis kembali lagi nih menulis dalam blog ini. Kebetulan baru punya waktu luang untuk menuliskan sesuatu di blog ini. Jadi langsung aja ya, Postingan ini saya tujukan untuk membahas sebuah game yang terbilang masih anyar alias baru di kalangan game bertipe MMORPG. Apasih MMORPG? MMORPG adalah Massive Multiplayer Online Role-Play Gaming. Contohnya ya seperti Guild Wars 2, Dragon Nest, Rift, Neverwinter, EverQuest, Rising Force,Perfect World, AION, dll. lalu apa itu Sandbox? Sandbox adalah sebuah istilah dimana diartikan pada game yang memiliki fitur sandbox yaitu game yang dimana kita sebagai player bisa melakukan apapun di dalam game tersebut. Kebanyakan MMORPG meng-fokuskan gameplay pada leveling, farming, hunting, war. Hanya sebatas seperti itu. Namun, sebuah game dengan tipe SandBox MMORPG kita tidak difokuskan untuk melakukan hal-hal seperti leveling,dll meskipun itu diperlukan. Sisi uniknya, kita dapat memliki sebuah rumah dengan cara membangun

New Media (Definisi, Pandangan, Manfaat, Komponen, Apkikasi dari New Media)

1. Definisi New Media New media atau dalam bahasa Indonesia disebut media baru merupakan sebuah terminologi untuk menjelaskan konvergensi antara teknologi komunikasi digital yang terkomputerisasi serta terhubung ke dalam jaringan. Contoh dari media yang sangat merepresentasikan media baru adalah Internet. Program televisi, majalah, buku, surat kabar dan jenis media cetak lain tidak termasuk media baru.  2. Pandangan New Media   Pandangan dari new media sendiri dapat menimbulkan pengaruh positif dan negatif. Beberapa contoh pengaruh positif dari new media adalah sebagai berikut : Arus informasi yang dapat dengan mudah dan cepat diakses dimana saja dan kapan saja. Sebagai Media transaksi jual beli Sebagai media hiburan contohnya game online, jejaring social, streaming video, dll Sebagai media komunikasi yang efisien. Kita dapat berkomunikasi dengan orang yang berada jauh sekalipun, bahkan bertatap muka dengan video conference. Sarana pendidikan dengan adanya